Lampung Utara– Urdokkes Polres Lampung Utara melaksanakan kegiatan vaksinasi massal tahap II yang bertempat di Pos Payanmas Kota bumi. Jumat (6/8).
Kabagops Polres Lampung Utara Kompol Hadi Sutomo yang memantau langsung kegiatan vaksinasi tahap II mengatakan, warga masyarakat cukup antusias melaksanakan vaksin, tentu ini adalah sesuatu yang positif,” ujarnya
Selain itu para petugas dilapangan juga telah di arahkan untuk tetap mengingatkan warga agar selalu menerapkan aturan protokol kesehatan, hai ini tidak lain bertujuan agar kita terhindar dari penularan wabah Covid-19,” imbuh Kompol Hadi
Fery